Share
Tersedia

Hukum Laut Internasional dan Pengaturannya di Indonesia

Oleh: Prof. Dikdik Mohamad Sodik, SH., MH., Ph.D


Deskripsi

Hukum laut internasional dewasa ini sangat relevan dengan kepentingan nasional negara-negara di dunia, khususnya Indonesia. Buku ini berupaya membahas rezim-rezim hukum laut internasional yang bersumber dari Konvensi Hukum Laut 1982 dan instrumen-instrumen internasional lainnya serta permasalahan-permasalahan hukum dalam implementasinya di Indonesia


Detail Informasi
Tipe Dokumen Monografi Hukum
Judul Hukum Laut Internasional dan Pengaturannya di Indonesia
T.E.U Orang/Badan Prof. Dikdik Mohamad Sodik, SH., MH., Ph.D
Nomor Panggil  
Cetakan/Edisi ke-3
Tempat Terbit Bandung
Penerbit

PT Refika Aditama

Tahun Terbit 2016
Deskripsi Fisik xiv, 332 hlm,; 24 cm
Subjek Hukum Laut
ISBN/ISSN 978-602-7948-43-3
Bahasa Indonesia
Bidang Hukum Hukum Laut
Nomor Induk Buku -
Lokasi Kemenko Marves
Lampiran full text buku